MADING ONLINE EDISI 17 MARET 2021

Logo Web V1 Kestari

MADING ONLINE KESTARI

Minggu ini kami akan membagikan tiga informasi Beasiswa/Internship.

Yang pertama, Australia Awards Scholarship (AAS). Beasiswa ini adalah Beasiswa yang diberikan oleh pemerintah Australia bagi yang berminat untuk melanjutkan studi jejang S2 dan S3 di negeri kangguru. Beasiswa ini terbuka untuk seluruh penduduk masyarakat indonesia yang memenuhi syarat. Kaum wanita, penyandang disabilitas, serta mereka yang berasal dari daerah sasaran di harapkan untuk mendaftar.
Beasiswa ini akan berakhir pada 30 April 2021.
Untuk info lebih lengkap bisa di akses melalaui :
Http://bit.ly/beas537

ASS

Yang kedua ada Young Southern Policy Young Professional Lab. Ini adalah program 2 hari yang di praksarai oleh komunitas kebijakan luar negeri indonesia (FPCI). Young Professional Lab berfungsi sebagai platform bagi calon profesional untuk mengembangkan pengetahuan yang lebih dalam tentang New Southern Policy. Terlibat dengan pembuatan kebijakan dan praktisi, penyelidikan masalah dan merumuskan solusi untuk perbaikan urusan indonesia-korea selatan.
Program ini akan di tutup pada 31 Maret 2021.
Untuk info lebih lengkap dapat di akses melalui :
Www.nspyoungprolab.com

Young Southern Policy Young Professional Lab

ang ketiga, ada Xl Future Leaders. Xl Future Leaders adalah program yang dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan pembelajaran para pemimpin muda Indonesia dengan menggabungkan lokakarya, aktivitas online, dan proyek berbasis tim.
Batas akhir pendaftaran sampai 31 Mei 2021.
Untuk info lebih lengkap dapat di akses melalui :
Xlfutureleaders.com

Xl Future Leaders

 

Mitra Kami

logo unmul2 logo ind2q logo venas3 logo aihii3